API Binding adalah sebuah teknologi yang memungkinkan moonbot bisa melakukan transaksi jual dan beli pada rekening crypto kita (Binance/Tokocrypto), tanpa perlu kita melakukan penitipan dana. Kapanpun dana mau ditarik, tidak perlu izin kepada pihak Moonbot.